Tujuh pasangan calon sudah ditetapkan untuk dapat nomor urut oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kupang 1/8, setelah sebelumnya KPUD Kabupaten Kupang telah menerima pendaftaran tujuh paket cabup/cawabup. Sampai hari terakhir, Selasa (2/7/2013).
Imanuel mengatakan, Kemarin tanggal 1, kita baru penetapan pasangan calon yang lolos. Kemudian hari H nya, pencoblosannya tanggal 5 Agustus 2013
Tidak ada komentar:
Posting Komentar